SEVA merupakan salah satu platform pembelian mobil yang cukup terkenal. Tidak hanya menjual berbagai mobil berkualitas tetapi juga mempermudah pelanggan untuk memilih mobil secara tepat. Hal ini agar pelanggan bisa membeli mobil sesuai kemampuan.
Platform ini lebih memiliki fitur-fitur untuk untuk mengukur kemampuan dalam membeli mobil. Dengan fitur ini pembeli terhindar dari penipuan penjual yang bisa memberikan harga yang lebih mahal. Berikut ini adalah cara mengukur kemampuan membeli dalam membeli mobil di platform ini.
3 Cara Membeli Mobil Dengan Di Platform SEVA
1. Memilih Merek Yang Sesuai Dengan Kemampuan Finansial
Fitur dalam SEVA salah satunya adalah memilih merek yang disediakan oleh platform ini. Terdapat tiga merek yang disediakan dalam platform ini yaitu Toyota, Daihatsu, dan BMW. Tentunya sudah tidak asing dengan tiga merek tersebut.
Tiga merek tersebut tentu memiliki harga mobil yang berbeda-beda. BMW memiliki harga yang paling mahal. Kemudian untuk harga sedang ada pada merek Toyota. Kemudian harga yang paling murah adalah merek Daihatsu.
Pentingnya wawasan mengenai merek ini adalah untuk tidak asal memilih maupun ikut tren yang sedang terjadi. Misalnya sedang tren mobil dengan mobil BMW, tetapi budget tidak mencukupi maka jangan dipaksakan untuk membeli mobil BMW.
2. Memilih Harga Yang Sesuai Dengan Kemampuan Finansial
Cara selanjutnya untuk membeli mobil di SEVA adalah dengan memilih harga yang sesuai Setelah memahami tentang wawasan merek mobil, yang dilakukan selanjutnya adalah memilih harga. Tentunya setiap merek memiliki variasi harga yang berbeda-beda.
Misalnya saja harga mobil Toyota Camry dengan Toyota Avanza memiliki harga yang berbeda. Perbedaan harga ditentukan karena perbedaan fasilitas mobil yang diberikan pada setiap merek.
Pada platform ini banyak sudah pasti tertera harga-harga yang ada di bawah gambar mobil. Misalnya saja Toyota Land Cruisher memiliki harga 2.353-2404 juta. Dengan begitu Anda dapat mengukur kemampuan finansial untuk membeli mobil.
3. Menggunakan Filter Cicilan
Salah satu keunggulan dari platform ini adalah adanya filter kemampuan finansial untuk membeli mobil. Disitu sudah terdapat filter untuk cicilan dan fitur DP. Keduanya mempunyai fungsi yang berbeda.
Filter cicilan adalah untuk mengukur kemampuan finansial untuk cicilan setiap bulannya. Anda dapat memilih cicilan per bulan mulai dari 3 juta, 4 juta, 5 juta, 6 juta, 7 juta, 10 juta, dan lebih dari 10 juta. Kemudian untuk DP adalah uang muka saat membeli mobil.
Maksimum DP bisa dipilih secara jumlah maupun persen. Pilihan DP secara jumlah ada 30 juta, 40 juta, 50 juta, dan 75 juta. Untuk DP secara persen adalah biaya persentase dari biaya total. Pilihannya terdapat 10% – 50%.
Gimana dengan penjelasan mengenai cara membeli mobil di SEVA ? Menarik, bukan? Yuk segera beli mobil kesayanganmu.